
Tips Memotret Objek Bergerak dengan Kamera Apapun
JagoFoto.com - Jika kita sedang jalan-jalan. Entah itu di luar kota, atau di sekitar rumah sendiri, kadang banyak hal-hal menarik dan unik di sekitar. Di saat itu juga kita dibuat ingin memotretnya. Misalnya aktivitas orang yang sedang lari pagi atau jogging, atau memotret orang yang sedang bonceng 3 tanpa menggunakan helm. Hal unik seperti itu yang biasa bikin tangan ingin memencet shutter. Kali saja berhasil menangkap moment yang unik. ...